BOJONEGORO – Perkembangan agama Islam di Kabupaten Bojonegoro tak bisa dilepaskan dari masjid yang terletak di tepi Sungai Bengawan Solo. Masjid bernama Nurul Huda di Desa Cangaan, Kecamatan Kanor, Bojonegoro ini diklaim menjadi tertua berdasarkan catatan dan bukti-bukti sejarah selama ini. Berlokasi tak jauh dari Sungai Bengawan Solo yang menjadi sungai sibuk kala itu tak…
Author: admin
PUSAKAKerajaan Demak konon pernah menewaskan pembunuh bayaran yang akan menghabisi nyawa sang raja. Pembunuh bayaran bernama Rangkud itu merupakan penjaga keputren yang diutus Arya Penangsang untuk membunuh Sunan Prawoto, penguasa Kerajaan Demak. Hasrat Arya Penangsang tak tertahan untuk menguasai takhta Demak. Jalan satu-satunya yakni mencoba menghabisi nyawa Sunan Prawoto melalui perantara Rangkud. Saat percobaan pembunuhan…
JAKARTA – PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Bakauheni akan menerapkan single tiket yang akan mulai diberlakukan, Kamis, 3 April 2025, malam. Penerapan single tiket ini dalam rangka arus balik Lebaran. General Manager (GM) PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Bakauheni, Syamsudin mengatakan, pihaknya akan menerapkan singel tiket mulai besok malam Pukul 20.00 WIB. “Kami akan menerapkan…
WONOSOBO – Libur Lebaran tiba. Saatnya bertamasya bersama keluarga. Bila anda bingung menentukan tempat untuk menghabiskan waktu liburan, negeri di atas awan Wonosobo, Jawa Tengah bisa menjadi pilihan. Ketika Lebaran, sejumlah tempat di Wonosobo bakal melaksanakan tradisi unik yakni menerbangkan balon udara dengan beragam warna, motif, dan ukuran. Balon udara yang diterbangkan dalam tradisi ini…
KOLAKA – Jembatan penyeberangan antardusun sepanjang kurang lebih 25 meter di Desa Pasampang, Kecamatan Pakue Tengah, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut) Sulawesi Tenggara (Sultra) ambruk usai diterjang arus sungai pada Selasa malam 1 April 2026. Akibatnya, 115 Kepala Keluarga (KK) terisolasi dan sarana air bersih ketiga desa terputus. Jembatan yang menghubungkan antar dusun tersebut ambruk pada…
LAMPUNG – Pelabuhan Bakauheni mulai didatangi para pemudik dari Sumatera yang hendak menyeberang ke Pulau Jawa. Antrean kendaraan mulai terlihat di depan pintu utama akses masuk pelabuhan. Pantauan di lokasi pada Rabu (2/4/2025) pukul 18.50 WIB, situasi akses masuk pelabuhan terlihat padat merayap. Namun memang antrean tidak mengular terlalu panjang hingga exit tol Bakauheni. Mayoritas…
BEKASI – Hujan deras yang mengguyur wilayah Jatimulya, Bekasi, menyebabkan banjir setinggi 1 meter di daerah tersebut. Akibatnya, banyak pengendara sepeda motor yang mogok karena menerobos genangan. Dari pantauan dari unggahan media sosial X @infobekasi_officoal di Indonesia, pada Rabu (2/4/2025) sejumlah pengendara motor yang nekat menerobos genangan air mengalami mogok di tengah jalan. Sementara, tampak…
MALANG – Penyebaran Islam di Nusantara kian meluas usai kekalahan Pangeran Diponegoro di Perang Jawa. Saat itu, Pangeran Diponegoro yang membubarkan laskar atau prajuritnya membuat setiap individu laskar menyebar ke beberapa daerah di Pulau Jawa dan luar Jawa. Di Malang Raya, ada beberapa catatan sejarah pasukan Pangeran Diponegoro yang turut berjuang memperjuangkan penyebaran agama Islam.…
SEMARANG – Volume kendaraan yang melintasi Gerbang Tol (GT) Kalikangkung arah Jakarta tercatat mulai meningkat pada H+1 Lebaran, Selasa (1/4/2025). Berdasarkan data dari pos pengamanan GT Kalikangkung , tercatat sebanyak 11.874 kendaraan memasuki tol arah barat dari pukul 06.00 hingga 16.00 WIB. “Kami mencatat total 11.874 kendaraan melintasi GT Kalikangkung arah Jakarta sejak pukul 06.00…
BEKASI – Seorang pria berinisial JH (66) tewas setelah kendaraannya tertabrak kereta api di Bekasi Timur, Kota Bekasi , Selasa (1/4/2025) pagi. Korban terseret 100 meter. Kanit Laka Satlantas Polres Metro Bekasi Kota Iptu Wandi Suwandhi mengatakan, peristiwa itu terjadi di perlintasan kereta api Bulak Kapal. “Telah terjadi benturan sehingga korban tertabrak KA Airlangga, korban…